by @sarongsarie
Bahan:
- 7 butir telur, rebus, kupas, sisihkan
- 3 kentang ukurang sedang, potong2, goreng, sisihkan
- 1 bungkus soun kecil, rendam dengan air biasa
- 5 bawang putih, geprek, cincang
- 1 bombay iris2
- 7-8 sdm kecap manis / sesuai selera
- 2 sdm saos tomat
- - +1300ml air / secukupnya untuk kuah
- garam, kaldububuk, lada bubuk secukupnya
Cara:
- tumis bawang putih
- masukkan bombay, aduk2 sampai wangi matang
- masukkan air, kecap manis, garam, lada dan kaldububuk
- masukkan telur
- setelah mendidih masukkan kentang
- masukkan saos tomat
- gunakan api sedang, tunggu sampai meresap bumbunya
- cek rasa
- masukkan soun
- aduk2 rata, tunggu sebentar kmudian matikan api
- siap disajikan taburi bawang goreng
Sambel yg cocok sambel bawang aja, rawit baput sdikit garam diuleg 😍😋
Credit : resep makanan favorit
0 comments:
Post a Comment
Silahkan tambahkan komentar Anda